Pagi ini, halaman kantor Bawaslu Kabupaten Luwu Timur tampak lebih khidmat dari biasanya. Seluruh jajaran pimpinan dan staf berkumpul dalam formasi rapi untuk memperingati Hari Lahir Pancasila.
Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kabupaten Luwu Timur menyelenggarakan Rapat Koordinasi Tata laksana dan Kesekretariatan, di Media Center, Rabu (23/4).
Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kabupaten Luwu Timur menggelar tasyakuran dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-17 Bawaslu Republik Indonesia, yang berlangsung di Kantor Bawaslu Luwu Timur, Selasa (15/04).
Malili, – Memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) yang ke-17, Ketua Bawaslu Kabupaten Luwu Timur Pawennari, mengajak seluruh jajaran untuk menjadikan apel peringatan ini sebagai momen refleksi dan penguatan makna kelembagaan